Monitoring Pelaksanaan Keputusan Gubernur Banten Nomor 567
Kepala Biro Umum Setda Provinsi Banten, Mohamad Ali Hanapiah, turut mendampingi Sekretaris Daerah Provinsi Banten dalam kegiatan monitoring pelaksanaan Keputusan Gubernur Banten Nomor 567 tentang Penetapan Pembatasan Jam Operasional dan Jalur Lalu Lintas di Kampung Gunung Santri, Kecamatan Bojonegar....