Pj Gubernur Banten Al Muktabar : Nilai-Nilai Pancasila Menjadi Sendi Dasar Kehidupan
Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengungkapkan nilai-nilai Pancasila sangat relevan dengan keadaan yang dihadapi. Pihaknya terus berupaya untuk menanamkan nilai-nilai Pancasila dalam tata kehidupan sehari-hari dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. "Kita....